Penulis: Risetku.com PengenalanOne-way repeated measures analysis of variance (ANOVA) biasanya digunakan dalam menentukan apakah terdapat perbedaan signifikan antara mean atau nilai rata-rata dari tiga atau lebih pengukuran yang berpasangan. Pengukuran tersebut saling berhubungan karena berasal dari kasus (misal partisipan) yang sama. Sebagai contoh, ketika satu individu diambil datanya pada tiga atau lebih kondisi yang berbeda … Continue reading “One-way Repeated Measure ANOVA”